Thursday, May 04, 2006

mati listrik

Saat sedang nonton TV ... bola atau sinetron
Saat sedang makan makanan lezat
Saat sedang main PS
Saat sedang di depan komputer

Tiba-tiba dunia gelap
Mati listrik

Orang kesal
Orang mengumpat
Orang bingung
Orang linglung
Mau ini mau itu nggak bisa

Tak terbayang jika listrik dalam diri dipadamkanNya

Saat sedang sholat
Kiranya telah sampai di atas maqam yg sunyi
Kiranya hanya mati lampu

Tags:

No comments: